Pengertian Dan Fungsi Supervisi Pendidikan


a.Pengertian Supervisi Pendidikan         


Supervisi pendidikan adalah pembinaan yang berupa bimbingan atau tuntunan ke arah perbaikan, situasi pendidikan pada umumnya dan peningkatan mutu mengajar dan belajar dan belajar pada khususnya.Berdasarkan pengertian di atas dapat diketahui bahwa Supervisi adalah bantuan dalam pengembangan situasi belajar mengajar agar memperoleh kondisi yang lebih baik. Meskipun tujuan akhirnya tertuju pada hasil belajar siswa, namun yang diutamakan dalam supervisi adalah bantuan kepada.Orang yang melakukan supervisi disebut supervisor. Dibidang pendidikan disebut supervisor pendidikan

Superfisi bercirikan:
Research: meneliti situasi sebenarnya disekolah
Evaluation : penilaian
Inprovment: mengadakan perbikan
Assistance: memberikan bantuan dan pendidikan
Cooperation:kerjasama antara supervisior dan supervisid ka arah perbaikan situasi kepengwasan pendidikan di Indonesia dewasa ini mengalami masa transisi dari inspeksi kearah supervisi yang dicita-citakan. Yang disebut supervisor pendidikan bukan hanya para pejabat/petugas dari kantor pembinaan, kepala sekolah, guru-guru dan bahkan murid pun dapat disebut sebagai supervisor, bila misalnya diserahi tugas untuk mengetuai kelas atau kelompoknya.
 Penelitian (research) → untuk memperoleh gambaran yang jelas dan objektif tentang suatu situasi pendidikan.
a.      Perumusan topik
b.      Pengumpulan data
c.       Pengolahan data
d.      Konklusi hasil penelitian
1.      Penilaian(evaluation) lebih menekankan pada aspek daripada negatif.
2.      Perbaikan(improvment)dapat mengatahui bagaimana situasi pendidikan/pengajaran pada umumnya dan situasi belajar mengajarnya.
3.      Pembinaan yaitu berupa bimbingan(guidance) ke aah pembinaan diri yang disupervisi.

0 Response to "Pengertian Dan Fungsi Supervisi Pendidikan"

Post a Comment

Silahkan tinggalkan komentar anda dengan memberi saran yang membangun.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel